LAZ DQ Salurkan Bantuan Pakaian Hangat untuk 50 Anak di Gaza Selatan

Bantuan Pakaian Hangat Untuk Anak Gaza.

Musim dingin kembali tiba, membawa tantangan berat bagi para pengungsi di Palestina yang harus bertahan di tengah keterbatasan. Cuaca ekstrem membuat kebutuhan akan pakaian hangat menjadi sangat mendesak, terutama bagi anak-anak yang rentan terhadap kondisi ini. Sebagai wujud kepedulian terhadap saudara-saudara di Palestina, LAZ Dompet Al-Qur’an Indonesia (DQ) menyalurkan bantuan berupa pakaian hangat untuk 50 … Read more

Jelang Musim Dingin di Gaza, LAZ DQ Dirikan Tenda Darurat untuk Pengungsi Pasca Serangan Israel

Bantuan Tenda LAZ DQ Untuk Warga Gaza

Hujan yang turun baru-baru ini menyebabkan genangan air di kamp-kamp pengungsian Gaza, membuat banyak tenda rusak dan para pengungsi terpapar cuaca buruk. Dengan suhu yang bisa mencapai 5 derajat Celcius pada bulan November hingga Februari, mereka harus bersiap menghadapi musim dingin yang keras. Sebagai bentuk kepedulian, LAZ Dompet Al-Qur’an (DQ) bersama relawan Palestina pada Minggu, … Read more

LAZ DQ Kembali Berikan Bantuan Layanan Medis Untuk Korban Pasca Serangan Israel di Kamp Al-Mawasi Khan Younis, Gaza Selatan

Bantuan-Layanan-Medis-Tahap-Kedua-di-Khan-Younis-Gaza

Alhamdulillah sejak 12 September 2024, pasca serangan di kamp pengungsian di Al-Mawasi Gaza Selatan, DQ bekerjasama dengan Tim medis telah hadir di tengah-tengah kamp untuk membantu memenuhi kebutuhan kesehatan para pengungsi. Namun, kondisi yang semakin darurat membuat layanan ini sangat dibutuhkan untuk waktu yang lebih lama. Sebagai bentuk kepedulian, layanan medis yang awalnya diberikan pada … Read more

DQ Salurkan Bantuan Paket Makanan Roti Untuk Pengungsi Warga Rafah Palestina

Proses Persiapan Penyaluran Bantuan Makanan Roti

Keberadaan roti di Palestina sama halnya seperti nasi di Indonesia, dengan adanya roti menjadi sumber makanan utama yang selalu diharapkan di setiap pagi untuk digunakan sarapan warga Palestina. Namun di Palestina sendiri bahan baku pembuatan roti sangatlah terancam krisis dikarenakan semua toko roti yang ada disana nyaris berhenti beroperasi karena sulitnya bahan baku tepung terigu. … Read more

Program Bantuan Makanan Untuk Pengungsi Rafah

Setelah serangan udara Israel dan kebakaran yang terjadi di sebuah kamp pengungsi Palestina di Kota Rafah, Gaza selatan, akhir Mei lalu. Jumlah syuhada sedikitnya 45 orang tewas dan ratusan lainnya terluka dalam insiden tersebut. Slogan “All Eyes on Rafah” yang sempat viral merupakan seruan bagi masyarakat dunia untuk tidak acuh terhadap genosida yang terjadi di … Read more

DQ Salurkan Bantuan Air Bersih Untuk Warga Palestina di Deir Al Balah Jalur Gaza Tengah

Alhamdulillah pada akhir bulan Juni, Dompet Al-Qur’an Indonesia hadirkan bantuan air bersih untuk warga Palestina di Deir Al Balah Jalur Gaza Tengah. Dari adanya penyaluran air bersih yang telah disalurkan, sehingga dapat dirasakan saudara kita di Deir Al Balah Jalur Gaza Tengah sebanyak 4,440 penerima manfaat. Sahabat DQ mungkin bagi kita yang saat ini di … Read more

Peduli Warga Gaza Palestina, DQ Salurkan 61 Food Basket

Assalamualaikum Sahabat DQ, Alhamdulilllah pada tanggal 24-26 April 2024, Dompet Al-Quran Indonesia berbagi kebahagiaan kepada warga Gaza Utara Palestina sejumlah 61 paket food basket (keranjang makan). Pada program bantuan food basket (keranjang makan) yang disalurkan ke warga Gaza Utara Palestina, Dompet Al-Quran Indonesia berkolaborasi dengan Yatim Mandiri pada Program aksi peduli Palestina.  Adapun jenis bantuan … Read more

Selimut dan Kasur untuk Warga Gaza – Paket Bantuan Tahap10

Gaza saat ini tengah dilanda krisis dari segala hal, baik sandang, pangan, papan. Kondisi yang tak memungkinkan untuk bertahan hidup jika dipikirkan secara logika apalagi dengan durasi waktu genosida besar-besaran sejak Oktober 2023. Jauh sebelum itu pula DQ bersama dengan masyarakat tidak berhenti menggaungkan kebebasan Palestina, mengajak untuk peduli kepada Palestina, menyelamatkan dan melindungi semampu … Read more

Sembako Sayuran untuk Gaza – Paket Bantuan Tahap 9

Penyaluran tahap 9 kali ini berada di daerah khan younis Gaza Utara. Sebagai informasi Dompet Al-Qur’an Indonesia Bersama dengan NGO dan relawan setempat, telah istiqomah membantu Palestina jauh sebelum genosida ini berlangsung, bahkan hingga hari ini kami bersinergi dengan masyarakat senantiasa memberikan bantuan yang dibutuhkan oleh warga Gaza. Alhamdulillah paket bantuan ini berisikan sayur-sayuran untuk … Read more

Bersama BAZNAS, DQ Kembali Salurkan Bantuan untuk Warga Palestina

MESIR – Dompet Al-Qur’an Indonesia (DQ) bersama Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dan sejumlah lembaga kemanusiaan lainnya kembali mendistribusikan bantuan kemanusiaan ke Gaza, Palestina. BAZNAS sukses kirimkan total 16 truk kontainer berisi bantuan kemanusiaan untuk Palestina. Bekerjasama dengan lembaga filantropi Mesir, Mishr Al-Kheir, penyaluran  bantuan ini merupakan kolaborasi dukungan sebagai wujud dukungan masyarakat Indonesia terhadap … Read more

Dapatkan kabar kebaikan dari donasimu Ok Lain kali