LAZ DQ Cabang HSU Bersama Syeikh Bilal Kuatkan Solidaritas dan Kepedulian Warga Kalsel untuk Palestina

Kajian Palestina LAZ DQ Cabang HSU

LAZ DQ Cabang Hulu Sungai Utara (HSU) sukses menggelar Safari Dakwah Palestina bertema “Satu Tahun Pasca Genosida Serangan Zionis Israel.” Kegiatan ini diadakan pada 10-12 Oktober 2024 di lima lokasi dianataranya, PAUD IT Nurul ‘Ilmi, Sekolah IT Ihsanul Amal, MI Integral Al Ukhuwah, Masjid Raya At-Taqwa Amuntai, dan Sekolah IT Ukhuwah Banjarmasin. Acara ini menghadirkan … Read more

LAZ DQ Jakarta Hadirkan Anak Gaza Berbagi Kisah Perjuangan & Menguatkan Solidaritas untuk Palestina

Aksi Peduli Palestina LAZ DQ Jakarta

LAZ DQ Jakarta memiliki kehormatan untuk mengajak empat anak pemberani dari Gaza dalam kegiatan safari dakwah di dua sekolah di Jakarta dan Jawa Timur. Kajian pertama berlangsung di Nizamia High School (NHS) dan Nizamia Andalusia Middle School (NAMS), Jakarta Timur, pada Selasa, 17 September 2024. Dalam kesempatan ini, kami mengundang sepasang adik kakak dari Khan … Read more

Dapatkan kabar kebaikan dari donasimu Ok Lain kali